Membuat url alamat xtgem lebih rapih

Posting ini berawal dari pertanyaan sahabat yang telah meluangkan waktu untuk berkunjung ke blog ini dan menanyakan bagaimana cara menghilangkan %20 pada alamat url wap

Sebenernya angka %20 adalah spasi pada nama polder atau nama aplikasi
misal kaka-kaka waplovers menuliskan nama polder/ app 'aplikasi handler' maka pada url download menjadi
username.wap/aplikasi%20handler

Untuk menghilangkan dan menyisipkan simbol yang di inginkan

caranya:
1. Tulis saja pada polder/ nama app langsung menggunakan karakter tanpa spasi
misal kamu menulis nama polder 'aplikasi_handler' atau karakter lainnya yang di perbolehkan oleh wap tersebut

2. Jika sudah terlanjur membuat polder/ nama app caranya cukup kamu rename /ganti nama
caranya klick pada tanda + samping kanan pada polder/ nama app yang mau di ganti
dan pilih rename / ganti nama dengan menghilangkan spasi pada nama polder/ nama app agar tidak muncul %20 pada link url download

cotoh:
url asli :
user.wap/app/opmin gratis.jar


url download menjadi:

user.wap/app/opmin%20gratis.jar


Ubahlah url yang berspasi dengan simbol
misal:

user.wap/app/opmin_gratis.jar

atau:
user.wap/app/opmin.gratis.jar

Bener tidak yah penjelasan ini yang di maksud oleh sahabat yang bertanya?
Kalau ada kekeliruan atau bukan ini yang di maksud sedianya menuliskan kembali maksud dari pertanyaan sobat hehe :D

Silahkan di coba saja :@

Hatur nuhun manawi bahan katampi ;)


kategori: Tutorial wap xtgem

16 komentar:

  1. @kholist met sore kang hehe.. Maaf baru sempet ol hehe..

    ReplyDelete
  2. wah pemberitahuan yang sangat berguna ni !!..... Selamat sore Kang ...

    ReplyDelete
  3. @facebookita makasih sahabat mudah mudahan memang berguna

    ReplyDelete
  4. @Thealam sekali netes langsung bunting hehe

    ReplyDelete
  5. Terima kasih banget GAN! Telah menjawab pertanyaan ku . Sip kang langsung di praktekkan .

    ReplyDelete
  6. Bagus blognya. Aku suka.
    Mas, mau nanya nih, kalo mau bikin javascript motto, pesan, dll di xtgem terus mau di pasang ke blog, gimana carahnya mas?
    Thank be4

    ReplyDelete
  7. @Julian sama sama sob silahkan semoga bermanpaat

    ReplyDelete
  8. @Anonim pasang pada bagian gadet caranya tambah gadget baru pilih html/java script letakan di situ kemudian simpan ...

    ReplyDelete
  9. kang bagas bagaimana cara membuat tampilan kolom pada xtgem. jadi template sampul menjadi kotak kotak rapi.... gmn cara nya ..

    ReplyDelete
  10. Mah ini nih yang saya cari.. super sekali gan... makasih banyak ya :D

    ReplyDelete
  11. wew,,, bener banget sob tuturnya,, emg harus sperti itu kalau mau url xtgem menjadi rapih,,,

    ReplyDelete

MOHON DI BACA
Semoga anda adalah pembaca yang baik hati jika berkenan tinggalkanlah komentar untuk saya

1. Gunakan pilih nama/url pada pemilihan nama jika anda tidak memiliki blog
2. Sebisa mungkin jangan menggunakan id anonim atau id falsu
3. Di mohon komentar tidak mengandung sara, saru, spam dan kata-kata yang tidak pantas di ucapkan
4. Jika komentar tidak pantas di tampilkan admin akan menghapus komentar yang sudah ada.
5. Komentar anda merupakan motipasi bagi kelangsungan blog ini.

About blog | Feedback | Rss
Copyright 2009 - 2012 Hak cipta di lindungi UUD
Naik